Daily Fixed Income Report – 25 April 2025

25 Apr 2025
Durable Goods Orders di AS naik 9.2% MoM menjadi $315.7 miliar di Maret 2025,mencatat kenaikan tiga bulan berturut-turut dan jauh melampaui ekspektasi pasar sebesar 2%. Kenaikan ini terutama didorong oleh pesanan pesawat komersial, dengan peralatan transportasi naik 27%, terutama pesawat komersil dan suku cadangnya sebesar 139%. Sementara itu, pesanan barang consumer discretionary di luar pesawat hanya naik tipis 0.1%, di bawah perkiraan 0.2%. Menteri Keuangan RI, Sri Mulyani Indrawati memproyeksikan pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2025 tetap mencapai sekitar 5%, meskipun Dana Moneter Internasional (IMF) memangkas proyeksi menjadi 4.7%. Proyeksi ini didukung oleh konsumsi rumah tangga yang kuat, belanja pemerintah, serta investasi yang meningkat, dengan realisasi investasi 1Q25 mencapai Rp465.2 triliun atau naik 15.9% YoY.
Baca Laporan

ANTM : Gold Drives ANTM’s FY24 Growth, Dominating Key Drivers

24 Apr 2025
ANTM reported revenue of IDR25.99 trillion in 4Q24 (+29.88% QoQ; +156.09% YoY), bringing FY24 revenue to IDR69.19 trillion, up 68.57% YoY (vs. FY23: IDR41.05 trillion). This growth was mainly driven by robust growth in gold revenue, which jumped 120.34% YoY to IDR57.56 trillion (vs. FY23: IDR26.12 trillion). Gold sales surpassed management's guidance by 17.22% in FY24 (vs. 37.35 tons / 1,200,959 troy ounces). By the end of 2024, gold sales had reached 43.78 tons (1,407,431 troy ounces). ANTM's gold selling price significantly increased, climbing to IDR1.52 million per gram on December 25, 2024 (-1.25% MoM; +25.46% YoY). Despite the higher price, sales growth remained strong and rose by 67.5% YoY (vs. FY23: 26.13 tons / 840,067 troy ounces). This advancement was driven by increased domestic demand amid geopolitical tensions, which the company capitalized on by ramping up production and strengthening reserves through an annual gold purchase of 30 tons from Freeport's smelter starting in 2025. The nickel segment is expected to be optimized in FY25. Following the approval of the Work Plan and Budget for 2024, management aims to increase nickel ore production to 16.9 million wmt (+102.29% from 8.35 million wmt in FY24). Overcoming these regulatory challenges is anticipated to significantly enhance operational capacity, facilitating recovery in nickel-related revenue streams. Using the Discounted Cash Flow (DCF) valuation method, with a required rate of return of 8.97% and a terminal growth rate of 1.15%, we estimate ANTM’s fair value at IDR2,400 per share (implying 13.37x / 1.58x expected P/E and P/BV). This positive outlook is fueled by rising domestic demand, increasing gold prices, and improved efficiency in reducing ferronickel production cash costs.
Baca Laporan

Daily Fixed Income Report – 24 April 2025

24 Apr 2025
S&P Global US Manufacturing PMI Index naik menjadi 50.7 di April 2025 dari 50.2 di Maret 2025, melampaui ekspektasi pasar sebesar 49.1 dan menandai ekspansi manufaktur selama empat bulan berturut-turut. Pertumbuhan produksi kembali positif meski tipis, didorong oleh kenaikan permintaan domestik, sementara pesanan ekspor turun tajam akibat tarif yang melemahkan permintaan luar negeri. Bank Indonesia kembali menahan suku bunga acuan di level 5.75% pada April 2025, sejalan dengan ekspektasi pasar dan upaya menjaga stabilitas harga dalam target inflasi 2.5% ±1% untuk 2025 dan 2026, serta mendukung stabilitas Rupiah di tengah ketidakpastian global. Selain itu, suku bunga deposit facility dan lending facility juga tetap dipertahankan masing-masing di 5.00% dan 6.50%.
Baca Laporan

IHSG diperkirakan berpotensi uji level 6650-6680 di Kamis (24/4)

24 Apr 2025
Nasdaq (+2.50%) memimpin penguatan indeks Wall Street lainnya (23/4). Pemerintah AS terus mengupayakan negosiasi dengan Tiongkok dalam beberapa hari terakhir ini. Presiden AS, Donald Trump mengklarifikasi bahwa tidak ada rencana pemecatan terhadap Kepala the Fed, Jerome Powell (23/4). U.S. 10-year Bond Yield akhirnya turun dari 4.4% ke 4.385% (-0.07%) di Rabu (23/4). Prospek negosiasi AS-Tiongkok juga menekan harga emas sebesar 3% ke US$3,281/troy oz di Rabu (23/4). BBCA membukukan pertumbuhan laba bersih sebesar 9.8% ke Rp14.1 triliun di 1Q25. BBRI dan BMRI juga dijadwalkan merilis kinerja keuangan 1Q25 pada pekan ini. Kinerja bank-bank berkapitalisasi besar diyakini masih relatif solid di 1Q25 meski dibayangi oleh kecenderungan peningkatan NPL dampak dari pelemahan nilai tukar Rupiah. Saham-saham bank diperkirakan kembali menjadi movers IHSG pada hari ini (24/4). Top picks (24/4) : BBCA, BBNI, AMRT, ACES dan CPIN.
Baca Laporan

Bank Indonesia Holds Rate Steady at 5.75%, focuses on Rupiah Stability

23 Apr 2025
Bank Indonesia's Board of Governors Meeting (BGM) held the BI rate at 5.75% on March 23, 2025. The Deposit Facility (DF) rate remains at 5.00%, and the Lending Facility (LF) rate stands at 6.50%. This decision ensures inflation remains controlled within the target range of 2.5±1% for 2025 and 2026.Bank Indonesia also focuses on maintaining a stable and market-friendly Rupiah exchange rate. It involves open market operations in the spot market, the domestic non-deliverable forward (DNDF) market, and Government Securities (SBN) purchases in the secondary market to safeguard financial market stability and ensure adequate banking liquidity. Furthermore, the decision seeks to enhance the effectiveness of pro-market policies in money and foreign exchange market transactions. It also encourages foreign capital inflows by maintaining an attractive interest rate structure and FX swap framework for investment in domestic financial assets. Additionally, Bank Indonesia is strengthening its Macroprudential Liquidity Policy (KLM) to boost credit and financing growth, particularly for Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) and labor-intensive sectors. This initiative aims to create jobs and support sustainable economic growth.
Baca Laporan

Daily Fixed Income Report – 23 April 2025

23 Apr 2025
Presiden AS, Donald Trump memperingatkan The Fed untuk segera menurunkan suku bunga acuan karena risiko inflasi sangat rendah dengan harga energi dan pangan yang rendah menyebabkan ekonomi AS diperkirakan melambat tetapi pasar lebih menilai dampak dari pengenaan tarif akan meningkatkan inflasi dan memperlambat pertumbuhan ekonomi AS.
Baca Laporan

IHSG diperkirakan uji level 6550-6600 di Rabu (23/4)

23 Apr 2025
Indeks-indeks Wall Street catatkan rebound lebih dari 2.5% di Selasa (22/4). Menteri Keuangan AS, Scott Bessent menyatakan bahwa de-eskalasi perang tarif (perang dagang) antara AS dengan Tiongkok akan terjadi dalam waktu dekat. Pasar menilai bahwa melalui pernyataan tersebut AS dinilai mendorong negosiasi antara AS dengan Tiongkok. Ketegangan antara Presiden AS, Donald Trump dengan Kepala the Fed, Jerome Powell dalam sepekan terakhir membangun rumor pemecatan Powell sebagai Kepala the Fed, hingga petinggi-petinggi the Fed lainnya. Harga minyak menguat hampir 2% menyusul serangkaian sanksi baru untuk Iran. Dengan koreksi harga emas yang masih, penguatan harga gold-related stocks mungkin lebih terbatas (23/4). Isu dividen dan ekspektasi pemulihan demand masih akan menopang penguatan harga saham-saham energi. Cermati peluang re-entry ke saham-saham bank yang cenderung menguji support level pasca tanggal cum dividend. Top picks (23/4): BMRI, BBRI, SMGR, INKP, dan UNVR. By PHINTRACO SEKURITAS | Research Valdy K. - Disclaimer On - Contact Us : WA : 08119560188 IG : phintracosekuritasofficial YT : Phintraco Sekuritas Official TELE : phintasofficial www.phintracosekuritas.com www.profits.co.id
Baca Laporan