Daily Fixed Income Report – 17 Oktober 2025

17 Oct 2025 Fixed Income Research
Menteri Keuangan AS Scott Bessent membuka peluang memperpanjang masa jeda tarif tinggi atas barang-barang Tiongkok lebih dari tiga bulan, asalkan Tiongkok menghentikan rencana kontrol ekspor logam tanah jarang. AS dan...
Baca Laporan

Daily Fixed Income Report – 16 Oktober 2025

16 Oct 2025 Fixed Income Research
Internasional Monetary Fund (IMF) memperkirakan ekonomi global tumbuh 3.2% YoY di FY25, naik dari perkiraan sebelumnya 3% YoY pada Juli, namun pertumbuhan diperkirakan menurun menjadi 3.1% YoY pada 2026. Meski risiko...
Baca Laporan

Daily Fixed Income Report – 15 Oktober 2025

15 Oct 2025 Fixed Income Research
Ketua The Fed, Jerome Powell, mengisyaratkan bahwa bank sentral AS kemungkinan akan kembali menurunkan suku bunga sebesar 25bps pada akhir bulan Oktober 2025. Ia menjelaskan bahwa laju perekrutan tenaga kerja...
Baca Laporan

Daily Fixed Income Report – 14 Oktober 2025

14 Oct 2025 Fixed Income Research
Ekonomi global sejauh ini masih bertahan dari efek tarif besar AS, berkat konsumsi kuat di AS dan tren besar dalam investasi di sektor kecerdasan buatan (AI). Namun, ancaman tarif tambahan...
Baca Laporan

Weekly Fixed Income Report – 13 Oktober 2025

13 Oct 2025 Fixed Income Research
Presiden AS, Donald Trump mengumumkan rencana pemberlakuan tarif tambahan sebesar 100% terhadap berbagai produk asal China serta pengendalian ekspor perangkat lunak penting mulai 1 November 2025, hanya beberapa jam setelah...
Baca Laporan

Daily Fixed Income Report – 10 Oktober 2025

10 Oct 2025 Fixed Income Research
Risalah dalam FOMC Minutes menunjukkan kesiapan untuk melanjutkan pemangkasan suku bunga acuan tahun ini, meskipun sebagian besar tetap berhati-hati karena inflasi yang masih tinggi. Pada pertemuan FOMC 16-17 September, The...
Baca Laporan

Daily Fixed Income Report – 9 Oktober 2025

09 Oct 2025 Fixed Income Research
Presiden Fed Bank Minneapolis, Neel Kashkari, memperingatkan bahwa pemangkasan suku bunga secara drastis berisiko memicu lonjakan inflasi tinggi. Ia menambahkan bahwa mendorong pertumbuhan ekonomi melebihi kapasitas produksinya justru akan menyebabkan...
Baca Laporan

Daily Fixed Income Report – 8 Oktober 2025

08 Oct 2025 Fixed Income Research
Presiden Donald Trump berharap AS dan Kanada dapat segera mencapai kesepakatan perdagangan, meskipun waktu dan caranya masih belum jelas. Kedua negara telah melakukan pembicaraan mendetail dan diarahkan untuk menuntaskan kesepakatan...
Baca Laporan

Daily Fixed Income Report – 7 Oktober 2025

07 Oct 2025 Fixed Income Research
Meksiko, Brasil, dan Kanada mengikuti langkah kebijakan Presiden Donald Trump yang menaikkan tarif impor produk baja dari China hingga 50% untuk langkah proteksionis untuk melindungi industri baja lokal. Tindakan ini...
Baca Laporan
Download Download Download Download