Indeks Kepercayaan Konsumen dan Penjualan Ritel Indonesia November 2024
Indeks Kepercayaan Konsumen :125.9
Penjualan Ritel :0.4% MoM*
Penjualan Ritel :1.7% YoY*
*preliminary
Daya beli masyarakat Indonesia menunjukkan tanda-tanda perbaikan, seperti yang terungkap dalam survei Bank Indonesia (BI) terbaru. Indeks Kepercayaan Konsumen (IKK) yang semakin membaik mengindikasikan bahwa masyarakat mulai lebih optimis terhadap kondisi ekonomi saat ini dan masa depan. Hal ini sejalan dengan proyeksi peningkatan penjualan ritel yang menandakan adanya peningkatan aktivitas konsumsi masyarakat
By PHINTRACO SEKURITAS | Research
- Disclaimer On -
Baca Laporan
Data Keteganakerjaan AS November 2024
Unemployment Rate : 4.2%
Nonfarm Payrolls : 227K
Average Earning Hourly : 0.4% YoY
Average Earning Hourly : 4.0% MoM
Kondisi tenaga kerja Amerika Serikat (AS) pada Bulan November 2024 cukup positif ditandai oleh 3 indikator data tenaga kerja yaitu tingkat pengangguran, nonfarm payrolls, pertumbuhan tingkat upah. Data ini mengindikasikan bahwa ekonomi AS mulai bergerak positif The Fed mulai menurunkan suku bunga tinggi sejak pemangkasan agresif pertama sebesar 50bps di September 2024 dan lanjutannya sebesar 25bps di November 2024.
By PHINTRACO SEKURITAS | Research
- Disclaimer On -
Baca Laporan
Cadangan Devisa Indonesia November 2024
November 2024 : US$150.2 miliar
Oktober 2024 : US$151.2 miliar
Cadangan Devisa Indonesia pada akhir November 2024 tercatat sebesar US$150.2 miliar. Angka ini menunjukkan adanya sedikit penurunan jika dibandingkan dengan bulan Oktober 2024 sebesar US$151.2 miliar. Meskipun demikian, level cadangan devisa saat ini masih masih tetap tinggi, setara pembiayaan 6.5 bulan impor atau 6.3 bulan pembayaran utang luar negeri pemerintah, serta berada dalam 3 bulan impor diatas standar kecukupan internasional.
By PHINTRACO SEKURITAS | Research
- Disclaimer On -
Baca Laporan
Purchasing Mangers Index (PMI) AS November 2024
Indeks PMI S&P Global Manufaktur : 49.7
Indeks PMI S&P Global Jasa : 56.1
Indeks ISM Manufaktur : 48.4
Indeks ISM Jasa : 52.1
Secara umum PMI Amerika Serikat (AS) masih tetap kuat meskipun menghadapi tantangan. Sektor manufaktur dan jasa AS menunjukkan tanda-tanda perbaikan dengan sentimen bisnis yang meningkat dan ekspektasi pertumbuhan di masa depan.
By PHINTRACO SEKURITAS | Research
- Disclaimer On -
Baca Laporan
Inflation “Slow down of lasted 3 Years”
Periode : November 2024
INFLASI:
MoM : 0.30%
YoY: 1.55%
INFLASI KOMPONEN INTI :
MoM : 0.17%
YoY : 2.26%
Inflasi turun menjadi 1.55% YoY pada bulan November 2024 dari 1.71% YoY di bulan Oktober 2024, mencatatkan level terendah sejak Juli 2021. Meskipun demikian, angka tersebut masih berada dalam rentang target Bank Indonesia yang berkisar antara 1.5% hingga 3.5%. Inflasi ini juga lebih rendah dibandingkan dengan proyeksi konsensus para ekonom sebesar 1.5%. Inflasi inti tumbuh 2.26% YoY pada November 2024, meningkat dari 2.21% YoY pada Oktober 2024. Komoditas yang berkontribusi terhadap inflasi meliputi emas perhiasan, kopi bubuk, sewa rumah, dan minyak goreng.
By PHINTRACO SEKURITAS | Research
- Disclaimer On -
Baca Laporan
PDB Amerika Serikat (AS) Estimasi Kedua di Q3-2024
Pertumbuhan PDB Q3-2024 (qoq): 2.80%
Pertumbuhan PDB Q3-2024 (yoy): 2.70%
Pertumbuhan Ekonomi Amerika Serikat (AS) berada on track di 2.80% pada estimasi kedua di 3Q24 turun dari 3.00% dari 2Q24 yang dirilis oleh US Bureau Economic Analysis namun masih sesuai dengan ekspektasi konsensus pasar.
By PHINTRACO SEKURITAS | Research
- Disclaimer On -
Baca Laporan
Neraca Pembayaran Indonesia Surplus
Surplus Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) tercatat US$5.9 miliar pada 3Q24 dari sebelumnya defisit $0.6 miliar pada 2Q24. Hal ini ditopang oleh surplus pada investasi portofolio sebesar US$9.6 miliar ketika transaksi berjalan yang defisit sebesar US$2.2 miliar atau 0.6% dari Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia. Sementara posisi cadangan devisa tumbuh 7.0% atau naik ke US$149.9 miliar dan setara 6.4 bulan pembiayaan impor sepanjang tahun 2024. By PHINTRACO SEKURITAS | Research - Disclaimer On -
Baca Laporan
Macro Flash -Post RDG BI
Periode: November 2024. Hasil RDG-BI November 2024 : 6.00%. Bank Indonesia (BI) memutuskan untuk kembali mempertahankan BI 7-day RR Rate pada level 6.00%. Dengan keputusan ini, BI telah mempertahankan 7-day RR Rate pada level yang sama selama dua bulan terakhir dari pemotongan 25 bps di September 2024
By PHINTRACO SEKURITAS | Research
- Disclaimer On -
Baca Laporan
Macro Flash – Post RDG BI
Periode : April 2024
Di tengah fluktuasi dan tekanan mata uang Asia terhadap Dollar AS, Bank Indonesia memutuskan untuk meningkatkan suku bunga acuan (BI Rate) ke level 6.25% dari sebelumnya 6.00%. Kenaikan ini menjadi satu-satunya kenaikan yang terjadi diantara Bank Sentral lain di Asia, kecuali Malaysia dan Vietnam yang masih belum menetapkan keputusan suku bunga untuk periode April 2024.
By PHINTRACO SEKURITAS | Research
- Disclaimer On -
Baca Laporan