Masyarakat terindikasi tahan konsumsi di Februari untuk sambut Ramadhan dan Idul Fitri

17 Mar 2025 Weekly Research
Wall Street alami pelemahan mingguan signifikan. CME FedWatch Tools mencatat probabilitas sukubunga acuan bertahan di 4.25%-4.5% sebesar 98% (14/3). Tiongkok dijadwalkan rilis sejumlah data ekonomi penting. Proyeksi kondisi ekonomi Tiongkok...
Baca Laporan

Antisipasi tarif kemungkinan kembali picu volatilitas IHSG

03 Mar 2025 Weekly Research
Indeks-indeks Wall Street catat rebound signifikan di Jumat (28/2). Kondisi ini berpotensi berubah signifikan dipekan ini, khususnya di awal pekan, dampak dari peningkatan kekhawatiran isu geopolitik. CBOE Volatility Index sempat...
Baca Laporan

Isu dividen berpotensi menopang minor bullish reversal IHSG di pekan ini

24 Feb 2025 Weekly Research
Sell-off dialami mayoritas indeks Wall Street di Jumat (21/2). Pelemahan ini dipicu oleh kekhawatiran outlook pertumbuhan ekonomi AS pasca realisasi penurunan Michigan Consumer Sentiment ke 64.7 di Februari 2025 dari...
Baca Laporan

IHSG diperkirakan cenderung mengakhiri fase konsolidasi

17 Feb 2025 Weekly Research
>Indeks-indeks Wall Street catatkan penguatan mingguan di pekan lalu. >Sentimen utama berasal dari penundaan pengumuman reciprocal tarrifs oleh Pemerintah AS setelah Presiden AS, Donald Trump memerintahkan review terhadap kebijakan tersebut....
Baca Laporan

Secara teknikal, IHSG berpeluang rebound, tapi sentimen eksternal mungkin tidak mendukung hal tersebut

10 Feb 2025 Weekly Research
Indeks-indeks Wall Street melemah sekitar 1% di Jumat (7/2). Pelemahan tersebut merespon rencana pengumuman kebijakan tarif baru oleh Presiden AS, Donald Trump di Senin (10/2). Kondisi ini dikhawatirkan memicu lonjakan...
Baca Laporan

IHSG akan ditopang data-data domestik yang relatif solid

03 Feb 2025 Weekly Research
Wall Street melemah di Jumat (31/1) mengantisipasi penerapan kebijakan tarif baru kepada sejumlah mitra dagang AS pada 1 Februari 2025. Foreign Direct Investment (FDI) di Indonesia tumbuh hingga 33.3% yoy...
Baca Laporan

Optimisme outlook ekonomi menopang IHSG

20 Jan 2025 Weekly Research
Wall Street catatkan penguatan mingguan terbaik dalam beberapa bulan. Penguatan tersebut dipengaruhi oleh spekulasi pemangkasan sukubunga acuan the Fed lebih dari 2 kali pasca rilis data inflasi yang lebih rendah...
Baca Laporan

Strong employment data in U.S. memvalidasi arah kebijakan the Fed di 2025

13 Jan 2025 Weekly Research
Indeks-indeks Wall Street melemah lebih dari 1.5% di Jumat (10/1). U.S. Non-Farm Payrolls naik ke 256 ribu di Desember 2024 dari 212 ribu di November 2024 dan U.S. Unemployment Rate...
Baca Laporan

Spekulasi perubahan pandangan the Fed jelang rilis data ketenagakerjaan AS

06 Jan 2025 Weekly Research
Indeks-indeks Wall Street catatkan rebound pada perdagangan Jumat (3/1). Rebound tersebut ditopang oleh penguatan harga saham sejumlah perusahaan teknologi besar di AS. IHSG diperkirakan bergerak konsolidatif dalam rentang 7100-7200 di...
Baca Laporan
Download Download Download Download